Model Kebaya Sunda

Dewi August 30, 2022

Model Kebaya Sunda – Indonesia memang negara kepualauan yang sangat besar. Setiap daerah memiliki keunikan masng-masing. Termasuk baju daerah dan adat yang berbeda juga.

Baju kebaya pada umumya dipakai untuk orang jawa misalnya untuk acara pernikahan yang sakral. Terlepas daripada itu salah satunya adalah mode baju kebaya daerah sunda.

Jika anda yang saat ini berada disunda atau mungkin orang sunda yang ingin menggunakan baju kebaya saat menikah. Ternyata macam dan modelnya sangat banyak. Baik untuk anda pengguna hijab maupun tidak.

Detail dan juga potongan dari kebaya nya oke dan membuat anda tampil cantik dan istimewa. Pernikahan merupakan sebuah jadi suci maka untuk baju juga harus dipersiapkan secara matang dan tepat.

Berikut kami rangkum untuk anda model kebaya sunda dipakai oleh berbagai pengantin. Semoga bisa menginspirsi anda nantinya. Simak hingga selesai ya.

 

Bahan Apa Yang Cocok Untuk Kebaya Sunda ?

Pada awalnya bahan kebaya sunda lebih fokus pada brokat dan dengan pilihan warna-wara terang. Misalnya seperti putih, cream maupun kuning. Namun seiring berkembangnya jaman sudah banyak dikombinasikan dengan berbagai bahan dan warna. Agar lebih bayak pilihan dan selalu mengikuti trend model.

Apa Keunikan Baju Kebaya Adat Sunda Yang Berbeda Dari Yang Lain ?

Jika diperhatikan dengan seksama pada bagian kerah. Kebanyakan baju kebaya pada kerah membentuk hutuf V dan lancinp pada bagian depan. Sedangkan kebaya sunda memiliki karakter membentuk huruf U.

Selain itu panjang dari kebaya juga menutupi pinggul dan juga paha. Jadi sangat rapi dan sopan saat dilihat banyak orang. Bahkan saat ini banyak desain yang lebih panjang dari itu.

Selain itu pada pengantin perempuan ada tambahan mahkota yang dikenakan diatas kepala. Untuk berat mahkota kurang lebih 1,5- 2 kg. Inilah yang membuat pengantin pria sangat cati dan mewah saat pelaksanaan pernikahan.

Tips Memilih Baju Kebaya Sunda

  1. Kebaya serasi dengan sang mempelai pria sebenarnya tidak harus sama. Namun akan lebih baik terlihat kompak dan cople goals.
  2. Konsep pernikahan juga memengaruhi kebaya yang akan dipakai. Misalnya jika outdoor pilih kebaya dengan tekstur baju yang mudah menyerap keringat. Sementara jik indoor dengan bahan lebih tebal dan hangat.
  3. Pemilihan model kebaya menyesuaikan dengan selera anda. Khusus untuk adat sunda memiliki karakter punya ekor panjang. Jika anda tidak menyukainya bisa anda gunakan dengan model pendek.
  4. Baju kebaya sunda terkenal dengan pilihan kuning, cream dan juga putih. Namun jika anda tidak terlalu menyukainya bisa mengganti dengan warna lain. Sesuaikan dengan warna kulit anda agar tampilan anda tetap cerah dan cantik.

Gambar Model Kebaya Sunda Paling Populer

Kebaya Sunda Warna Pastel Hijau Muda Aksen Full Payet

model kebaya sunda 427 X 640 harga kebaya pengantin adat jawa sunda yang cantik jual baju brokat

Salah satu unggulan baju kebaya dengan konsep mewah adalah dengan full payet. Dengan kombinas bahan transparan ini anda tampil sempurna seperti bidadari. Payetnya memukau dan memancarkan pantulan yang indah. Apalagi pada bagian atas kepala ada tambahan mahkota.

Serasi dengan sang pengantin pria memakai konsep baju yang sama. Hanya saja ditambahkan jas warna abu sebagai pelengkap luarnya.


Tampil Memukau Dengan Kebaya Full Brokat Warna Gold Dan Perak

model kebaya sunda 640 X 800 sunda siger berhijab

Aksen brokat warna gold tentu memancarkan kecantikanmu yang alami. Sungguh sangat istimewa dan membuatmu tampil anggun di hari spesial. Untuk potongan kebayanya pas badan dengan tema putih.

Bahan satin sehingga sangat halus dan licin untuk dikenakan. Untuk jilbab tambahkan dengan model memanjang bahan brokat.  Berkilau banget dengan tambahan aksen mahkota mutiara yang keren.


Model Kebaya Sunda Warna Tosca Dengan Model Belakang Memanjang Hingga Lantai

kebaya sunda hijab 1000 X 1250 6 kebaya adat sunda ala seleb selain warna putih

Saat ini kebaya modern dengan tampilan belakang memanjang jauh hingga lantai kerap digunakan. Sebagai salah satu keunikan dengan memperpanjang kainnya. Itu menjadi salah satu daya terik tersendiri. Kompak dengan sang mempelai pria menggunakan warna tosca. Sebagai opsi lain jika anda mungkin bosan dengan warna putih.


Anggun Dengan Kebaya Putih Aksen Tile Timbul Warna Putih

model kebaya sunda 937 X 1170 model kebaya akad nikah adat sunda

Kebaya putih merupakan salah satu andalan orang sunda. Biasanya ini dipakai saat acara ijab qobul agar lebih sakral. Salah satu model kebaya sunda ini elegan dan berkelas abis anda gunakan untuk pernikahan. Aksen tile timbul yang memilikik karakteristik unik. Kenakan bawahan dengan rok batik warna monokrom.


Simpel Model Kebaya Sunda Dengan Tambahan Kamisol Putih

model kebaya sunda 756 X 1136 baju kebaya sunda baju busana muslim pria wanita

Tentu kita sudah paham dan sadar bahwa baju kebaya. Aksen brokat maupun tile sering dengan bahan tipis dan banyak rongganya. Akan merasa kurang nyaman jika tidak ada pelapis bahan tambahan pada bgian dalam.

Kamisol putih yang senada dengan warna kebaya sngat pas untuk anda kenakan. Walaupun tidak menggunakan jilbab tetap sakral dan elegan.


Model Kebaya Sunda Dengan Model Kerah Lebih Lebar Full Payet

model kebaya sunda 750 X 932 makeup redberrywedding hairdo bayuade kebaya dindinnurdiansyah

Menginginakan kesan yang sedikit terbuka dalam baju kabaya pernikhan tidak masalah. Yang terpenting anda tetap percaya diri dan cantik dilihat. Pada bagian kerah kebaya simpel ini dengan potongan lebih lebar. Sehingga bahu dan lehermu menjadi lebih terlihat. Kebaya dengan motif full payet yang memancarkan tampilan mewah.


Baju Kebaya Penganten Warna Biru Khas Sunda Ala Nagita Slavyna

model kebaya sunda 640 X 633 awesome foto pengantin wanita adat sunda all things

Pada kesempatan kali ini kita membahas kebaya ala nagita slavyna yang dipakai saat hari pernikahannya. Nagita mengenakan warna biru elektrik tambahan aksen payet.

Menampilkan kesan yang cerah dan berkilau saat hari pernikahan. Sementara dengan model lain yang di kenakan ibu dan adik nagita. Pilihan warna pink dan juga kuning menambah kesan berkelas dan mahal.


Dua Kebaya Sunda Dengan Warna Dan Model Yang Berbeda

model kebaya sunda 1600 X 1143 penjahit kebaya pengantin modern adat sunda penjahit kebaya

Model pertama pengantin wanita ini memakai kebaya warna hitam dengan ukuran leher terbuka. Walaupun gelap namun penampilan anda sangat memukau. Aksen payet full yang menempel kebaya ini glamour abis.

Untuk model keduanya menggunakan kebaya full aksen brokat modern. Model keran dengan tambahan aksen aksesoris brokat mewah. Keduanya oke walaupun warnanya berbeda.


Tampil Elegan Dengan Kebaya Warna Biru Navy

model kebaya sunda 600 X 750 6 kebaya adat sunda ala seleb selain warna putih bak bangsawan gaun

Ide di atas memang kebaya adat sunda banget. Potongan kebaya bagian belakang dengan model panjang. Serta aksesoris mahkota yang wajib dipakai saat hari acara. Pilihan warna navy gelap cocok untuk jenis kulitmu. Setidaknya tampilan anda menjadi lebih cerah dan cantik.


Kebaya Putih Dengan Aksen Brokat Tambahan Aksesoris Kalung

model kebaya sunda 639 X 491 100 inspirasi baju kebaya pengantin 2019 terbaru dan terlengkap

Mempunyai karakter model leher dengan potongan U yang dibilang lebar. Sangat sayang jika leher anda dianggurin. Tambahkan aksesori seperti kalung agar lebih ramai dan mewah. Kebaya dengan potongan belakang lebih panjang. Aksen tile brokatnya juga keren dan menampilkan suasana baru.


Baju Kebaya Sunda Ala Nia Ramadhani Aksen Aksoseria Payet Dan Kalung

kebaya sunda hijab 615 X 690 dan penjahit kebaya tradisional modern kebaya pengantin sunda modern

Saat pernikahan artis nia ramadhani begitu cantik dan elegan mengenakan baju pengantin ya. Dengan kebaya motif full brokat dan kombinasi katun rayon yang halus yang dapat menyerap keringat. Pilihan warna putih kompak bersama pasangan membuat pernikahan menjadi lebih khitmat.

Pada bagian depan beliau mengenakan aksesoris tambahan seperti payet gold. Tidak lupa kalung sebagai pelengkap agar lebih cantik.


Model Kebaya Sunda Dengan Memakai Hijab Aksen Kancing Bagian Depan Motif Timbul  model kebaya sunda 1824 X 2736 model hijab akad nikah modelhijab44

Inspirasi kebaya pengantin selanjutnya adalah dengan kabaya motif brokat. Berbeda dari sebelumnya untuk ide ini menonjolkan pada bagian kancing yang timbul. Itu juga bisa merupakan suatu kreasi baru.

Kemudian pada bagian kepala ditambahkan mahkota bunga yang melingkar warna putih. Kenakan juga jilbab tambahan model panjang bahan furing warna putih agar tampilan anda makin paripurna.


Kebaya Dengan Bahu Melebar Pilihan Warna Hitam

model kebaya sunda 640 X 800 foto baju pengantin adat sunda radea

Biasanya ide warna hitam kerap digunakan saat siang hari. Kerap digunakan untuk acara resepsi sabagai baju model kedua setelah sesi ijab qobul. Tampilan kebaya anda tetap memukau walaupun temanya hitam.

Pada bagian bahu dengan model lebih lebar. Sehingga kesan cantik anda tetap natural. Apalagi aksen bordirnya dengan warna gold. Kombinasi hitam dan gold semakin memancarakan pesonanya.


Kebaya Putih Aksen Full Brokat Warna Gold Tambahan Kaos Manset

model kebaya sunda 1080 X 1080 kebaya muslim nikah hijabfest

Mengingat kebaya termasuk baju yang menerawang dan muda dilihat dari luar. Lebih baik anda juga ada tambahan kaos seperti manset ataupun dalaman lain yang sejenis.

Usahakan pilih dengan warna putih agar warna tidak terlalu kontras. Kebaya ini begitu anggun dengan aksen brokat warna gold. Tidak hanya itu saja memancarkan kesan mewah dan glamour bagi pemakainya.


Model Kebaya Sunda Pilihan Warna Pastel Tosca Dan Kamisol Senada

model kebaya sunda 680 X 834 model kebaya sunda guru

Mengadakan acara pernikahan di dalam ruangan masjid tidak masalah. Justru akan menambah kesan khitmat terutama bagi anda seorang muslimah. Kebaya dengan pilihan tosca ini serasi dengan tema pada ruangan masjid.

Potongannya sangat pas sekali dengan ukuran badan anda. Tambahan kain kamisol bagian dalam membuat badan anda terlihat membentuk indah. Bisa juga tambahkan aksesoris bros pada bagian depan agar lebih mewah.


Kebaya Pernikahan Tema Navy Elektrik Pengguna Hijab Dengan Bagian Belakang Panjang

kebaya sunda hijab 1080 X 1080 elegan kebaya muslim adat sunda yang bisa jadi inspirasi pernikahanmu

Tidak mengapa jika anda menginginkan kebaya dengan model bagian belakang panjang. Ini malah menjadi opsi yang sering dipakai saat acara pernikahan.

Namun anda juga tidak bisa berjalan dengan sedirinya harus ada orang yang membantu dari belakang. Kebayanya berkelas dan elegan denagn aksen brokat gold. Kombinasinya juga oke sehingga brokat anda terlihat lebih hidup.


Warna Putih Selalu Menjadi Andalan Utama Kebaya Adat Sunda Aksen Tile

model kebaya sunda 640 X 853 model kebaya akad nikah adat sunda

Selain brokat tile juga tidak kalah menarik untuk menjadi aksesoris kebaya pengantin. Teksturnya yang unik dan beda tidak heran jika kerap dipasangkan pada brokat.

Pada ide ini sangat terlihat pada bagian pinggir kebaya. Sehingga potongan kebaya anda menjadi tidak biasa. Gunakan masker agar pernikahan anda tetap aman.


Berkilau Dengan Kebaya Full Aksen Payet Warna Merah Tema Pernikahan Polisi

model kebaya sunda 640 X 488 100 inspirasi baju kebaya pengantin 2019 terbaru dan terlengkap

Adat pernikahan dengan seorang polosi maupun TNI memang berbeda. Tentu sebagai seorang perempuan harus tampil maksimal dan memukau dong. Pada kebaya model sunda kali ini degan pilihan tema merah.

Full aksen payet yang menempel pada kebaya. Sedikit unik untuk roknya dengan motif batik. Gayanya berkualitas abis dan sangat perlu anda contoh.


Kebaya Pengantin Sunda Nia Ramadhani Dengan Model Lengan Terpotong Aksen Brokat

kebaya sunda hijab 506 X 659 baju adat sunda siger baju adat tradisional

Nia Ramadhani memakai kebaya yang lain dan beda tidak seperti pada umumnya. Terutama terlihat pada bagian lengan dengan model panjang. Hanya saja ada potongan panjang hingga bagian atas.

Hal ini sangat membantu jika mungkin anda sering merasa gerah saat pernikahan siang hari. Dengan kombinasi bahan polos, penampilan Nia istimewa dan berkelas abis.


Kebaya Sunda Dengan Gaya Simpel Lengan Pendek Warna Merah Aksen Brokat

model kebaya sunda 358 X 500 kumpulan foto model baju kebaya adat sunda kebaya model baru

Bentuk tubuh anda yang mungil dan imut pilihan baju kebaya juga harus disesuaikan. Misalnya seperti kebaya dengan lengan pendek dan motif brokat full payet ini. Lengannya begitu pendek bahkan hingga bagian atas banget.

Sehingga anda akan terkesan sedikit lebih terbuka dan seksi. Namun jika anda berani tampil seperti ini tidak masalah. Jangan lupa tetap menggunakan mahkota agar adat sundamu masih ada.


Kebaya Ijab Qobul Ala Citra Kirana Dengan Adat Sunda Model Hijab

model kebaya sunda 1080 X 1286 baju pengantin adat jawa islami radea

Citra kirana memilih kebaya yang flowless. Kalem namun tetap terlihat mewah dipandang mata. Dengan pilihan warna putih bahan brokat. Tambahan aksen payet yang banyak pada bagian atas leher.

Semakin rapi dan sopan dengan tambahan kaos manset sebagai dalamannnya. Mahkota yang digunakan warna perak menyesuaikan payet yang menempel. Bagaimana cantik sekali bukan ?


Tampil Syar’i Dengan Kebaya Modern Adat Sunda Warna Biru

kebaya sunda hijab 680 X 1021 putra arum laksmi kebaya muslimah islamic wedding service

Baju dengan tema syar’i tidak hanya bisa dipakai untuk aktivitas harian saja. Jika anda tetap menginginkan tema syar’i dalam pernikahan anda juga bisa. Tentu kesan mewah dan juga elegan masih tetap terpancar.

Pada ide ini  memai dua model jilbab sekaligus. Pilihan dengan warna tosca gayamu semakin cerah dan beda. Walaupun syar’i anda tetap bisa tampil mewah.


Model Kebaya Sunda Dengan Warna Cokelat Aksen Payet Yang Memukau

kebaya sunda hijab 640 X 800 baju pengantin adat sunda hijab desain baju muslim

Glamour adalah makna yang tepat untuk model satu ini. Pilihan warna cokelat pada kebaya menampilan rasa kalem dan elegan. Terlebih aksen payetnya berkilau dan menacarkan pantulan yang hidup.

Tidak lupa tambahkan aksesori seperti gelang maupun cincin. Penampilan anda begitu memukau dan mewah untuk sebuah pernikahan.


Kompak Dengan Warna Cream Bersama Pasangan Di Hari Pernikahan

model kebaya sunda 912 X 1368 pernikahan adat sunda dengan nuansa garden the wedding the bride

Cream juga termasuk warna andalan sunda nih selain putih dan juga kuning. Soft dan pastinya kalem untuk dikenakan saat acara pernikahan. Kebayanya full aksen tile dan motif bunga timbul pada bagian depan. Sementara untuk sang pria juga sama. Sangat serasi dan bisa anda gunakan sebagai bahan pertimbangan nantinya.


 

Kesimpulan:

Nah, itu tadi berbagai baju model kebaya sunda yang mewah dan elegan. Bagaimana anda tertarik untuk menggunakannya saat menikah nanti ?

Untuk anda yang saat ini tinggal di daerah jawa barat inspirasi diatas semoga bisa menjadi pilihan anda. Semua model sangat kece dan pastinya kekinian. Menyesuaikan trend saat ini dengan berbgai warna dan model unik.

Dari berbagai baju adat lain. Kebaya sunda paling banyai diminati karena modelnya sangat banyak dan berkualitas. Jadi tidak salah jika kebaya sunda adalah juaranya.

Dari mulai syar’i, hijab biasa atau simpel bahankan tanpa hijab. Model kebayanya sangat banyak. Jadi anda tinggal menyesuaikan sesuai dengan kepribadian anda saja.

Terimaksih, sudah membaca tulisan ini hingga habis, Wassalamu’alaikum.